Thursday, February 21, 2013

TIPS MENONTON YOUTUBE TANPA BUFFERING

Caranya ikuti langkah-langkah berikut ini:
  1. Buka Browser Google Chrome (atau liat browser yang mendukung untuk html5 dibawah ini). 
  2. Di address bar ketikkan http://www.youtube.com/html5 dan tekan enter. 
  3. Jika halamannya sudah terbuka, pada bagian bawah klik link Join the HTML5 Trial. 
  4. Kemudian cari video yang ingin anda tonton, dan video tersebut akan berjalan tanpa buffering. 
  5. Jika anda ingin kembali menonton video dengan buffering, buka kembali halaman http://www.youtube.com/html5 dan klik link Leave the HTML5 Trial. 
Bagaimana cara ini bekerja? Halaman yang anda buka menggunakan HTML5. HTML5 adalah teknologi browser baru yang memungkinkan kita untuk menampilkan video tanpa plugin Flash.

Browser yang mendukung nonton video youtube tanpa buffering:
  • Firefox 4 (WebM) 
  • Google Chrome (WebM) 
  • Opera 10.6+ (WebM) 
  • Apple Safari (h.264, version 4+) 
  • Microsoft Internet Explorer 9 (h.264, WebM) 
  • Microsoft Internet Explorer 6, 7, atau 8 dengan Google Chrome Frame yang terinstal.

0 comments:

Post a Comment

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More